Selasa, 02 Oktober 2012

Koleksi-Koleksi

0 komentar
1. Ebook :
Electronic Book atau biasa disingkat e-book merupakan sebuah bentuk buku yg dapat dibuka secara elektronis menggunakan komputer. Islamic Digital Library mengembangkan refrensi-refrensi dalam bentuk digital full text (sama dengan aslinya) yg merupakan hasil scanning melalui alat pemindai (scanner).

2. Koleksi Education Software :
Koleksi software pembelajaran merupakan sarana belajar mandiri bagi mahasiswa maupun dosen dalam bentuk program computer (audio-visual), seperti Maktabah Syamilah, ensiklopedi Britannica, dan lain-lain.

3. Koleksi Video :
Menghimpun beragam konten edukatif berformat video, seperti film dokumenter, tutorial pembelajaran, dokumentasi dari diskusi atau seminar, film kajian keilmuan, film-film hiburan dengan bahasa asing dan lain sebagainya.

4. Koleksi Audio :
Menghimpun beragam konten edukatif berformat audio, seperti ceramah agama, murattal Al-Qur'an, rekaman kajian kailmuan dan sebagainya, termasuk bentuk audio dari digitalisasi buku menjadi audiobook.


Posting Komentar